Rabu, 23 Maret 2011

TUGAS KELOMPOK

1. Buatlah daftar (perorangan) semua jasa yang telah Anda gunakan sepanjang sebulan terakhir, kemudian kategorikan berdasarkan jenis prosesnya.
Jawab : 
Herianto : TIKI, EXPRES 555, PURAYA CARGO, LAUNDRY, BENGKEL YAMAHA, BUSWAY
Marvin  : BENGKEL HONDA, LAUNDRY, PANORAMA TOUR, TAKSI
Randy : DWIDAYA TOUR, ASURANSI PRUDENTIAL, NOTARIS
Candra :  BUS KOTA, LAUNDRY
Kategori : 
1. Perusahaan Ekspedisi : TIKI, EXPRES 555, PURAYA CARGO
2. Tour and Travel : Panorama dan Dwidaya Tour
3.  Perusahaan Transportasi : Taksi dan Bus Kota
4. Bengkel : Bengkel Honda dan Yamaha
5. Laundry
6. Notaris dan PPAT
2. Catatlah jenis2 “pabrik jasa” yang telah Anda kunjungi dalam sebulan terakhir ini. Berapa kalikah Anda mengunjungi masing2 tempat tsb?
jenis2 pabrik/perusahaan jasa yang di kunjungi adalah :
- Bengkel mobil dan motor --> biasanya selalu dikunjungi satu bulan sekali untuk melakukan perbaikan/servis berkala terhadap kendaraan
- tour dan travel --> di kunjungi hanya pada saat-saat menjelang liburan sekolah atw hari raya dan biasanya lebih dari 1 bulan sekali untuk mengunjunginya
- Laundry --> minimal satu minggu sekali selama satu bulan
- Perusahaan ekspedisi --> biasa nya dilakukan setiap hari selama satu bulan penuh
3. Analisislah strategi2 yang digunakan oleh restoran favorit Anda untuk mengelola permintaan?
Restoran yang kami pilih adalah Hoka-Hoka Bento. Analisis kelompok kami adalah bahan bakunya  di dapat dengan cara memakai supplier-supplier untuk memasok bahan baku ke restoran mereka, sehingga mereka tidak akan kewalahan terhadap tingginya permintaan customer. Dan juga sering mengeluarkan varian varian makanan baru dengan paket paket yang di tentukan supaya para masyarakat/customer lebih tertarik untuk mengunjungi restoran ini dan menaikkan permintaan dan profit restoran mereka
4. Bgm pelanggan dapat mempengaruhi pengalaman jasa Anda, baik positif maupun negatif? Jelaskan.
pengaruh konsumen terhadap pengalaman jasa kami begitu banyak ada yg positif dan ada yg negatif...
Positifnya.. Kami dapat lebih memahami keinginan dan bersikap lebih peka terhadap konsumen... Di sisi negatifnya.. Kami banyak di kritik dan di hina oleh para pelanggan.
 

Rabu, 16 Maret 2011

anggota

Candra K 312008003

Randy R 312008028



Herianto 312008005




Marvin Febrian 312008013